Baterai yang digunakan adalah Lithium Ferro-Phosphate dengan kapasitas 31,9 kWh untuk jarak tempuh 333 km dengan drive motor 50 kW.
Lalu, jarak 410 km memiliki kapasitas baterai 37,9 kWh dengan drive motor 50 kW.
Baca Juga: Singkat, Padat dan Jelas, Ini Contoh Teks MC Acara Yasinan, Bisa Digunakan di Berbagai Tempat
Dalam masa pre-book, Wuling memberikan paket spesial untuk pemesanan Binguo EV jarak 410 km memperoleh garansi core EV components seumur hidup yang terdiri dari power battery, drive motor, dan motor control unit.
Sementara untuk pembeli Binguo EV jarak 333 km konsumen mendapatkan AC Charging Device dan juga aksesoris tambahan.
Program ini sudah termasuk garansi core EV components seumur hidup, gratis AC Charging Device, serta free maintenance hingga 5 tahun atau 50.000 km.
Selain itu, ada pula aksesoris, dan voucer listrik senilai dengan harga Rp4 juta.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: distriknews.com
Artikel Terkait
Review Polytron Fox R: Ojol Tempuh 200 Km, Biaya Cuma Rp 10 Ribu!
Hyundai New Creta Alpha 2026: Review Lengkap Spesifikasi, Fitur, Harga & Keunggulan
Afeela by Sony Honda Mobility: Mobil Listrik Pertama dengan PS Remote Play untuk Main Game PS5
Mobil Nasional i2C: SUV Listrik Indonesia Harga di Bawah 300 Juta?