GELORA.ME -Janji politik bakal calon presiden (Bacapres) PDIP, Ganjar Pranowo soal gaji guru Rp30 juta dinilai tak realistis dan hanya angan-angan belaka.
Pengamat ekonomi, Bhima Yudhistira menjelaskan, gagasan Ganjar tersebut secara hitung-hitungan ekonomi Indonesia sulit terwujud.
"Janjinya Ganjar soal gaji guru Rp30 juta itu lebih absurd lagi, lebih mimpi lagi. Mimpi di siang bolong," ujar Bhima kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (22/9).
Artikel Terkait
Prabowo Perintahkan Jamin Keamanan Investor Asing, Dukung Investasi LOTTE Rp 64 Triliun
Bonatua Silalahi Laporkan KPU & ANRI ke Bareskrim Soal Ijazah Jokowi: Kronologi Lengkap
Alasan Muhammadiyah Tolak Soeharto Jadi Pahlawan Nasional: Status Hukum hingga Rekam Jejak
Risiko Hukum Bayar Utang Kereta Cepat Whoosh dengan APBN, Prabowo Diperingatkan