Sikap rendah hati Nagita Slavina dan ungkapan terima kasih Natasha Rizky membuat kisah ini menjadi viral di media sosial.
Netizen tidak hanya terharu, tetapi juga memberikan dukungan positif dan pujian untuk kebaikan hati keduanya.
Reaksi netizen pun tak kalah mengesankan. Seorang netizen menulis, "Mereka emang baik. Wajar ada minus-minusnya, tapi kebaikan mereka itu adalah fakta yang patut diapresiasi."
Sementara yang lain menunjukkan apresiasi dengan berkomentar, "Rejeki Gigi dan Raffi mengalir, karena mereka begitu mudah membantu orang dengan tulus hati."
Kisah inspiratif kebaikan hati Nagita Slavina dan Natasha Rizky ini menjadi pelajaran bagi banyak orang tentang arti sejati dari persahabatan dan empati, tak terkecuali dalam industri hiburan yang penuh sorotan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: catatanfakta.com
Artikel Terkait
Kisah Grooming Aurelie Moeremans di Usia 15 Tahun: Fakta, Roby Tremonti, dan Buku Broken Strings
Ressa Rizky Rossano Gugat Denada: Klaim Anak Kandung & Tuntut Ganti Rugi Miliaran
Adly Fairuz Tipu Calon Akpol Rp 3,6 Miliar: Modus Nyamar Jadi Jenderal Ahmad
Fakta Isu Jule & Jefri Nichol Liburan Bareng: Cuma Ketemu Tidak Sengaja?