Bobibos: BBM Nabati RON 98 Setara Pertamax Turbo Cuma Rp 4.300/Liter

- Senin, 10 November 2025 | 22:50 WIB
Bobibos: BBM Nabati RON 98 Setara Pertamax Turbo Cuma Rp 4.300/Liter

Bobibos, Inovasi Bahan Bakar Nabati Indonesia dengan Harga Terjangkau

Indonesia kembali mencatatkan terobosan di bidang energi baru terbarukan (EBT) dengan kehadiran Bobibos. Biofuel canggih ini secara resmi diluncurkan di Jonggol, Bogor, dan siap menjadi solusi transisi energi yang praktis.

Apa Itu Bobibos?

Bobibos, yang merupakan singkatan dari "Bahan Bakar Original Buatan Indonesia, Bos!", adalah bahan bakar nabati yang dikembangkan oleh M. Ikhlas Thamrin dan tim. Keunggulan utamanya adalah dapat langsung digunakan pada kendaraan berbahan bakar fosil tanpa perlu modifikasi mesin sedikit pun.

“Kami menciptakan bahan bakar yang murah, emisinya rendah, terjamin kualitasnya, dan yang terpenting, aman untuk kendaraan tanpa modifikasi,” tegas Thamrin dalam acara peluncuran.

Keunggulan dan Performa Bobibos

Hasil uji coba lapangan menunjukkan performa Bobibos yang sangat mengesankan. Bahan bakar ini diklaim memiliki emisi yang hampir nol, sehingga sangat ramah lingkungan. Dari segi efisiensi, kendaraan seperti Toyota Fortuner mengalami peningkatan jarak tempuh dari 1:10 km menjadi 1:14 km. Bahkan, kualitas oktan Bobibos disetarakan dengan BBM beroktan tinggi seperti Pertamax Turbo (RON 98).

Harga Bobibos yang Sangat Terjangkau

Halaman:

Komentar