Sementara itu, BNPB memperkirakan masih ada 27 orang berada di dalam reruntuhan bangunan.
"Praktis yang diperkirakan masih di dalam reruntuhan itu ada 27 orang," pungkas Budi.
Ponpes Al Khoziny ambruk pada Senin, 29 September 2025 sekitar pukul 15.00 WIB. Bangunan tiga lantai plus satu dek yang sedang dalam tahap renovasi itu diduga roboh akibat pondasi tidak kuat.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Target Nol Keracunan MBG 2026 BGN: Kontroversi Garansi Allah & Analisis Lengkap
Donald Trump Tolak Hukum Internasional: Hanya Ikuti Moralitas Pribadi dan Ambisi Greenland
Profil Eny Retno, Istri Gus Yaqut: Setia 21 Tahun, Latar Belakang & Fakta Lengkap
Korupsi Tambang dan Sawit Rugikan Negara Rp186,48 Triliun: Modus & Solusi AI