GORAJUARA - Menteri Kesehatan Budi Sadikin menginformasikan bahwa pada 2024 mendatang, masyarakat yang membutuhkan vaksin Covid 19 harus bayar alias tidak gratis lagi.
Namun, menteri kesehatan tidak menjelaskan patokan harga vaksin Covid 19. Namun, diperkirakan harganya ratusan ribu rupiah.
"Batasan harganya (vaksin Covid 19) itu nanti kita mau review lagi, apakah kita atur atau lepas aja ke pasar. Nanti kan masyarakat jadi punya pilihan," kata Budi Gunadi baru-baru ini.
"Ratusan ribu dan itu kan 6 bulan sekali ya," sambung Budi Gunadi.
Nantinya vaksin Covid-19 berbayar tahun 2024 juga dapat diakses masyarakat melalui klinik dan rumah sakit swasta.
Artikel Terkait
Pria Tertua Arab Saudi Meninggal di Usia 142 Tahun, Miliki 134 Keturunan
Partai Buruh & KSPI Tolak Penghapusan Pilkada Langsung: Ancaman bagi Upah Buruh dan Demokrasi
SBY Tegaskan Persaudaraan Modal Utama Bangsa Kuat, Peringatkan Bahaya Konflik Internal
Gus Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji 2024: Kronologi, Dugaan, dan Sindiran Yudo Sadewa