PDIP Geram Bahlil Bolos saat Rapat Baleg DPR

- Selasa, 11 Februari 2025 | 19:55 WIB
PDIP Geram Bahlil Bolos saat Rapat Baleg DPR


"Jadi lembaga ini mengundang siapa sebenarnya? Kalau mengundang menteri, menterinya yang harus hadir. Itu kebiasaan saya dulu di Komisi VI,” tegas Nyoman dalam rapat membahas DIM RUU MInerba di Gedung Nusantara I, Kompleks DPR, Senayan, Jakarta, Selasa, 11 Februari 2025.


Ia sempat menyarankan kepada pimpinan rapat agar pembahasan DIM RUU Minerba diundur sebelum seluruh menteri yang diundang hadir.


"Kalau menterinya enggak datang, kita enggak jadi rapat. Kalau jalankan rapat, ya tidak pas,” tutupnya.


Sumber: RMOL 

Halaman:

Komentar

Terpopuler