Sedikitnya 300 warga Israel tewas dan lebih dari 1.500 orang lainnya terluka dalam serangan tersebut.
Sementara itu, sejumlah tentara dan warga sipil ditangkap oleh Hamas dan dibawa kembali ke Gaza.
Israel membalas dengan serangan udara di Jalur Gaza yang menyebabkan lebih dari 250 warga Palestina tewas dan 1.700 orang lainnya terluka.
PM Israel Benjamin Netanyahu bersumpah akan menggunakan seluruh kekuatan untuk menghancurkan kemampuan Hamas. Kementerian Luar Negeri Iran mengindikasikan serangan Hamas sebagai aksi membela diri.
Iran adalah musuh bebuyutan Israel. Serangan Hamas terjadi ketika Israel memperingati 50 tahun perang pada 1973 yang menyeret Tel Aviv ke ambang kekalahan besar
Sumber: tvOne
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Laba Nintendo Melonjak 85% di 2025, Switch 2 Terjual 10 Juta Unit!
Kritik Pedas Hendri Satrio soal Silvester Matutina Belum Ditangkap, Sindir: Lapor Mas Wapres
Lonjakan 65,3% Penumpang WNA Kereta Cepat Whoosh, Malaysia Pasar Terbesar
Banjir Bandang Nduga Papua: 23 Warga Hilang dan Proses Pencarian