"Mungkin ingin menampilkan yang terbaik saja," ujar Megawati dalam saluran YouTube Red Sparks.
Megawati juga akan bermain bersama idolanya Kim Yeon Koung (Instagram@kymik10)
"Di situ kan kayak seru. Aku kan baru pertama, baru pertama kali di V-League juga, terus tiba-tiba terpilih All Star. Terima kasih yang sudah memilih aku," ucap Megawati menambahkan.
Dalam laga All Star nanti, setiap pemain diminta melakukan selebrasi atau perayaan setiap kali mencetak poin. Terkait hal ini Megawati mengaku sudah memiliki selebrasi yang akan ditampilkan saat All Star.
"Ada dong pastinya. Pastinya semua punya seremoni, tapi ah tau lah. Siapa tahu aku bisa seremoni," kata Megawati.
Susunan Pemain All Star Liga Voli Korea:
K-Star: Yang Hyo Jin, Kim Da In, Moon Jeon Won, Kang Soh Wi, Jeong Ji Yoon, Lim Myeong Ok, Kim Se Bin, Gyselle Silva, Lee Da Hyeon, dan Kim Ji Won.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jakarta.suaramerdeka.com
Artikel Terkait
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Takluk dari Bayern
Live Streaming Selangor FC vs Persib Bandung Malam Ini di Vision+: Jadwal dan Link
Rawinda Prajongjai: Karier Baru dari Atlet ke Pelatih Sukses Thailand
Timnas Amputasi Indonesia Berebut Tiket Piala Dunia 2026 di Piala Asia 2025 Jakarta