GELORA.ME - Masjid Istiqlal Indonesia di Kota Khan Younis, Gaza bagian selatan dilaporkan hancur dibombardir oleh serangan udara Israel.
Laporan ini menambah banyak masjid yang menjadi korban serangan tanpa bulu Israel di Gaza.
Melalui gambar yang dirilis Palestinian Information Center (PIC) dan kantor berita Palestina, Quds News Network di platform X, tampak bangunan masjid berwarna krem muda tersebut kini hanya tersisa rangka bangunan.
Artikel Terkait
Korupsi Tambang dan Sawit Rugikan Negara Rp186,48 Triliun: Modus & Solusi AI
Ustaz Abdul Somad Unggah Penolakan Ceramah, Teringat Gus Yaqut Tersangka Korupsi Haji
Gus Yahya PBNU Buka Suara Soal Adiknya, Yaqut Cholil Qoumas, Tersangka Korupsi Haji
BNPB Hentikan Pencarian Korban di Sumut & Sumbar: Data Korban Tewas 1.182 Jiwa