“Saya tanya ke yang kompeten. Ya artinya saya langsung (ke presiden) ya paling nggak, nggak ada bantahan tuh,” ungkap Budi Arie dalam sebuah podcast bertajuk “Bocoran Projo, Jokowi Bakal Hengkang dari PDIP?” dikutip Sabtu (1/7).
Menurut keyakinan Budi Arie, ketika Jokowi tak membantah adanya isu tersebut maka kontrak politik Ganjar dengan partai banteng moncong putih, membuat Jokowi lebih mendukung Prabowo benar adanya.
“Berarti akurat lah,” tandasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Reshuffle Kabinet Prabowo 2024: Juda Agung Wamenkeu, Sugiono Menko, dan Isu Pergantian Menkomdigi
Ahok di Sidang Korupsi Pertamina: Dorong Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Ungkap Tuntas
Kritik Sejarawan JJ Rizal: Menteri Muda Era Revolusi vs Sekarang, Mana yang Lebih Matang?
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media