BondowosoNetwork.com - Honda terus memanjakan para pecinta skutik dengan meluncurkan model terbarunya, Honda Forza 250.
Motor skutik ini tidak hanya menawarkan desain yang menarik.
Tetapi juga performa yang mengagumkan dengan harga yang sangat terjangkau.
Honda Forza 250 didukung oleh mesin bertenaga berkapasitas 249 cc.
Menjadikannya pilihan ideal bagi para pengendara yang menginginkan kombinasi performa dan efisiensi bahan bakar.
Baca Juga: Hadir Dengan Sistem Anti Lock Braking System, Yamaha NMax Siap Adu Kecanggihan dengan Honda PCX 160
Artikel Terkait
Insentif PPnBM DTP 3% Dongkrak Penjualan Mobil Hybrid, Tembus 2.000 Unit/Bulan
Jas Hujan Setelan vs Ponco: Mana yang Lebih Aman & Anti Kecelakaan?
5 Mobil Listrik Terlaris 2025 di Indonesia, Brand China Kuasai Pasar
Jaecoo J5 EV Resmi Meluncur, Harga Spesial Rp 249,9 Juta untuk 1.000 Pembeli Pertama