Selain itu, ia juga mengamati tipe kepemimpinan Ganjar hampir serupa Jokowi, karena dipilih rakyat hanya kerena populer.
"Ditambah, keduanya sama-sama tidak memahami karakteristik permasalahan Papua dan solusinya," tuturnya.
Maka dari itu, dosen ilmu pemerintahan Universitas Sutomo ini meyakini masyarakat juga meragukan Ganjar Pranowo dapat menyelesaikan permasalahan di Papua.
"Sebab Ganjar bagaimana pun dianggap diendorse oleh Jokowi dan dipersepsikan Ganjar akan melanjutkan kebijakan Jokowi," demikian Efriza menambahkan.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Ahok di Sidang Korupsi Pertamina: Dorong Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Ungkap Tuntas
Kritik Sejarawan JJ Rizal: Menteri Muda Era Revolusi vs Sekarang, Mana yang Lebih Matang?
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media
Menteri PU Dody Hanggodo Terbata-bata Dicecar DPR Soal Anggaran Bencana, Ini Kronologinya