GELORA.ME -Kondisi Gaza semakin memprihatinkan. Di tengah gempuran Israel, fasilitas medis di Gaza tidak dapat diandalkan karena kurangnya pasokan, sementara pasien terus berdatangan.
Rumah Sakit Indonesia di Beit Lahiya dinyatakan sudah tidak berfungsi sama sekali karena kurangnya pasokan parah.
Video menunjukkan pasien-pasien yang terluka akibat serangan Israel hanya bisa berbaring di lorong-lorong rumah sakit dengan genangan darah, tanpa bisa ditangani.
Artikel Terkait
Misteri Diam Purbaya Yudhi Sadewa di Balik Polemik Utang Whoosh
Zohran Mamdani Siap Tangkap Netanyahu di New York, Ini Dasar Hukumnya
Pelecehan Seksual terhadap Presiden Claudia Sheinbaum: Kronologi & Dampak Hukum Nasional
Gibran Rakabuming vs Zohran Mamdani: Perbandingan Pemimpin Muda yang Viral