GELORA.ME -Visi misi yang akan diusung pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bila nanti terpilih sebegai presiden dan wakil presiden selanjutnya.
Terdapat 8 misi yang diusung pasangan ini.
Prabowo-Gibran menetapkan visi mereka adalah "Bersama Indonesia Maju Menuju Indonesia Emas 2045". Untuk mewujudkan visi tersebut, dibuat 8 misi yang disebut sebagai "Asta Cita".
Berikut 8 Asta Cita yang diusung Prabowo-Gibran:
1. Memperkokoh ideologi Pancasila, demokrasi, dan hak asasi manusia (HAM).
2. Memantapkan sistem pertahanan keamanan negara dan mendorong kemandirian bangsa melalui swasembada pangan, energi, air, ekonomi kreatif, ekonomi hijau, dan ekonomi biru
Artikel Terkait
Oknum Polisi Diperiksa Propam Usai Viral Tuding Penjual Es Gabus Pakai Spons
Alasan Ahok Mundur dari Pertamina: Beda Pandangan Politik dengan Jokowi Terungkap di Sidang
Eskalasi Iran-AS 2024: Jenderal AS Tiba di Israel, Iran Siap Serang Duluan
Eggi Sudjana Laporkan Roy Suryo ke Polisi: Babak Baru Kasus Ijazah Jokowi