GELORA.ME - Beredar di media sosial Twitter, sebuah video yang menarasikan bahwa putri Anies Baswedan, Mutiara Baswedan 'dimaki-maki' oleh seorang emak-emak saat banyak orang mengerubutinya untuk minta foto dan mewancarainya.
Dalam video yang beredar, Mutiara Baswedan melayani para penonton di acara Formula E.
Berikut narasinya:
"Astaghfirulloh ibu Sampai begitunya Ibu Maki-Maki Anaknya Pak ANIES BASWEDAN padahal Ibu Menonton Formula E Hasil Karya Pak Anies Baswedan tapi Ibu Maki -Maki Anaknya Pak Anies sungguh keterlaluan ibu ini ...begitulah kalau hati gak bisa nerima keberhasilan orang lain," tulis akun @Yurissa_Samosir.
Cuitan itu menjadi ramai di Twitter dan sudah ditonton 102 ribu kali dan mendapat like sebanyak 1.142.
Beragam komentar pun membanjiri kolom komentar di akun tersebut.
Artikel Terkait
Anggaran Rp51 Triliun Rehabilitasi Bencana Sumatera: Realistis atau Potensi Korupsi?
Viral Gimah Minta Semeru Dipindah: Kisah Trauma di Balik Celoteh Lucu Warga Lumajang
Roy Suryo Cs Tagih Dasar Hukum Surat Penyetaraan Ijazah Gibran ke Kemendikdasmen
Timothy Ronald Dilaporkan Polisi: Modus Penipuan Sinyal Trading Kripto Manta Rugikan Korban Miliaran