Komarudin menilai tindakan tersebut dilakukan oleh provokator. Dia mengaku heran ada pihak yang berani mengganggu ‘kandang’ PDIP secara keras.
“Tapi kalau banteng jangan diganggu. Banteng kalau diam jangan diganggu karena kalau dia bangun, dia brutal itu banteng,” ucapnya.
Anggota Komisi II DPR itu menegaskan kader PDIP tidak ada yang lemah. Dia lantas mengatakan bahwa balasan dari PDIP bisa berbahaya bagi pihak yang memulai itu.
“Jadi banteng enggak ada itu cengeng-cengeng itu. Banteng itu, cuman kalau diam jangan diganggu, itu berbahaya,” tutup Komarudin.
Sumber: tvone.
Artikel Terkait
Reshuffle Kabinet Prabowo 2024: Juda Agung Wamenkeu, Sugiono Menko, dan Isu Pergantian Menkomdigi
Ahok di Sidang Korupsi Pertamina: Dorong Periksa Erick Thohir dan Jokowi untuk Ungkap Tuntas
Kritik Sejarawan JJ Rizal: Menteri Muda Era Revolusi vs Sekarang, Mana yang Lebih Matang?
KPK Minta Noel Ebenezer Buka Suara Soal Parpol K di Sidang, Bukan di Media