Lebih lanjut, Anies mengatakan FKP3 juga ingin Indonesia yang lebih mandiri dan berwibawa di dunia internasional. Itulah kenapa, perubahan inilah yang mendasari dirinya dan FKP3 memilih untuk merapatkan barisan.
"Jadi terimakasih kami sampaikan diskusinya tadi sangat produktif, dan mudahan-mudahan langkah-langkah ke depan bisa produktif dan efektif," pungkasnya.
Selain ketiga nama di atas, ada pula nama Laksdya TNI (Purn) Deddy, Mayjen TNI (Purn) Jul Effendi, Mayjen TNI (Purn) Syaiful Rizal dan Mayjen TNI (Purn) Gadang.
Baca juga: Mahfud MD Sindir Banyak Purnawirawan TNI-Polri Terjun ke Politik, Kadiv Humas: itu Hak Masing-masing
Kemudian, ada pula Marsda TNI (Purn) Iman Sudrajat, Marsekal Madya TNI (Purn) Muhammad Syaugi dan Irjen Pol (Purn) Anas Yusuf.
Sumber: tribunnews
Artikel Terkait
Roy Suryo Diperiksa 9 Jam Kasus Ijazah Jokowi, Ini Alasan Tak Ditahan
Roy Suryo Yakin 99,9% Ijazah Jokowi Palsu, Ini Kata Survei Terbaru
Presiden Prabowo Tandatangani Rehabilitasi untuk 2 Guru Luwu Utara: Pemulihan Hak & Nama Baik
Istri Abdul Wahid Buka Suara ke UAS: Uang Sitaan KPK Rp 1,6 Miliar Bukan Korupsi, Tapi Tabungan Berobat Anak