GELORA.ME - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menuai sorotan, usai menyebut memilih pasangan Amin (Anies-Muhaimin) berarti bid'ah.
Pernyataan itu dilontarkan Gus Yaqut, sapaan akrabnya, saat memberi sambutan pada orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), di Gedung Balai Diklat Keagamaan Kemenag Jatim, jalan Ketintang Surabaya, Rabu (13/9).
Meski bercanda, banyak pihak yang menilai bahwa sebagai pejabat negara, seharusnya Menag menahan diri dan tidak melontarkan ucapan yang sifatnya memancing.
Menanggapi itu, Sekjen Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Hasanudin Wahid, menanggapi dingin. Menurutnya rakyat sudah cerdas menilai.
Artikel Terkait
3 Isu Hantu Prabowo Menurut Hendri Satrio: Ijazah Gibran, Kasus Silfester, hingga Utang Whoosh
11 Purnawirawan Jenderal Polri Temui Mahfud MD, Tolak Keras Polri Dibawah Kementerian!
Fakta Whoosh: Utang Rp2 Triliun Per Tahun & Kontroversi yang Masih Menghantui
Kata Prof. Rhenald Kasali Soal Whoosh: Soroti 11 Masalah & Desak KPK Jangan Diam!