Demokrat merasa hal itu keputusan sepihak karena hanya diinisiasi salah satu ketum parpol. Juru bicara Partai Demokrat Diska Putri Pamungkas mengaku belum tahu secara pasti arah politik partainya ke depan setelah Paloh pilih Imin jadi Cawapres Anies.
Kata Diska, keputusan untuk koalisi berada di tangan Majelis Tinggi Partau Demokrat yang dipimpin Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). “Kita masih belum tau. Ini harus rapat dengan Majelis Tinggi partai.
Kita lihat langkah berikutnya. Yang pasti untuk langkah ke depan setelah ada pembahasan langkah oleh Majelis Tinggi,”Kata Diska.
Sumber: suara
Artikel Terkait
PSI Tolak Keras Budi Arie: Bro Ron Sebut Tak Ada Gunanya Tampung Pengkhianat Jokowi
MK Selamatkan Wajah Bopeng NKRI: Putusan Krusial Dwi Fungsi Polri & Batas Kepemilikan Asing di IKN
Gerindra Tolak Budi Arie: Alasan & Dampak Negatifnya Bagi Partai
Dokter Tifa Beberkan Fakta Kesehatan Jokowi: Alergi atau Autoimun Serius?