GELORA.ME -Sidang tahunan MPR, DPR, DPD RI tahun 2023 dibuka langsung oleh Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo di Gedung Nusantara, Komplek Parlemen, Senayan, Rabu (16/8).
Dalam pidatonya, Bamsoet membuka sidang dengan pantun yang menyindir koalisi partai politik jelang Pemilu 2024.
"Sebelum saya lanjutkan, izinkan saya mengawali sidang ini, dengan dua bait pantun," kata Bamsoet mengawali.
"Burung perkutut di atas awan. Terbang tinggi hinggap di pohon beringin. Terima kasih atas kehadiran tuan dan puan. Walaupun koalisi masih bisa berubah-ubah, melalui sidang tahunan MPR ini, mari kita jaga persatuan dan kesatuan," ucapnya berpantun.
Artikel Terkait
Kades Kohod Divonis 3,5 Tahun Penjara: Kronologi Kasus Korupsi Pagar Laut Tangerang
Pilkada Tidak Langsung: Parpol Dituding Krisis Fungsi & Melawan Suara Rakyat
Ijazah Jokowi Dipertanyakan: Transkrip Sarjana Muda, Kok Bisa Bergelar S1 Penuh?
Eggi Sudjana Bantah Minta Maaf ke Jokowi Soal Ijazah: Demi Allah Saya Tolak!