Dari video yang beredar di media sosial Donald Trump dengan cepat memegang telinganya dan langsung merunduk, tim keamanan bergegas melindunginya.
Tim Trump dan Secret Service mengkonfirmasi bahwa Donald Trump dalam keadaan baik-baik saja, dan sedang diperiksa di fasilitas medis setempat. Trump lantas mengeluarkan pernyataan terkait kondisinya di Truth Social, mengatakan bahwa dia terkena peluru yang menembus bagian atas telinga kanan.
Sumber: viva.
Artikel Terkait
OJK Perkuat Pengawasan Digital dengan SupTech dan Kolaborasi untuk Ekosistem Finansial yang Inklusif
Tarif JakLingko Rp 1.000? Respons Terkini Gubernur Pramono Anung
iNews Media Group FC Juara 3 Media Cup 2025, Sejarah dan Daftar Pemain Kunci
Robotaxi Tesla Cybercab Bakal Debut di Shanghai November 2024