Detik-Detik Bupati Koltim Abd Azis Digiring ke KPK

- Jumat, 08 Agustus 2025 | 18:10 WIB
Detik-Detik Bupati Koltim Abd Azis Digiring ke KPK





Abd Azis ditangkap petugas KPK dalam serangkaian OTT setelah melaksanakan Rakernas Partai Nasdem di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) pada Kamis malam, 7 Agustus 2025.


Sumber: RMOL 

Halaman:

Komentar