"Saya mendukung Jokowi-Maruf Amin dan bersedia menjadi juru bicara saat Pilpres lalu, tetapi kok rasanya saya tidak sreg kalau Gibran dimajukan sebagai cawapres," ujar Irma kepada wartawan, Selasa (10/10).
Dikatakan Irma, memang setiap orang berhak dipilih dan memilih. Tetapi, untuk sosok Gibran biarkan berproses dulu untuk menapak ke jenjang lebih tinggi.
Dia menyarankan, Gibran sebagai anak muda untuk maju terlebih dahulu menjadi gubernur, sebelum melangkah menjadi cawapres.
"Biarkan Gibran maju dulu sebagai gubernur jangan terlalu cepat dan instant," pungkasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Kurir 207.529 Pil Ekstasi Ditangkap di Tangerang Usai Kabur dari Kecelakaan Tol Lampung
Analisis Langkah Hukum Jokowi Soal Ijazah: Bisa Jadi Bumerang, Ini Kata Pakar
Rocky Gerung Sebut NU Selalu dalam Prahara, Ini Penyebabnya
Rekam Jejak Hukum Ahmad Ali PSI: Strategi Bertahan Hidup atau Oportunisme Politik?