GELORA.ME -Tindakan persekusi terhadap pengamat politik Rocky Gerung yang dilakukan bacaleg PDIP Noviana Kurniati alias Novie Bule tidak dapat dibenarkan apapun alasannya.
Menurut Direktur Eksekutif Indonesia Political Review, Ujang Komarudin, adalah hak Novie jika tidak sejalan dengan pemikiran Rocky Gerung yang doyan mengkritik pemerintah.
"Tetapi melakukan tindakan persekusi itu menjadi sebuah tindakan tidak baik dalam alam demokrasi," kata Ujang saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (10/9).
Artikel Terkait
KPK Didorong Periksa Jokowi & Luhut, Ini Fakta Dugaan Korupsi Proyek Kereta Cepat Whoosh
Purbaya Yudhi Sadewa: Analisis Kinerja Menkeu dan Peringatan Hensat Soal Harapan Kaya Raya
Sidak Aqua Subang: Fakta Mengejutkan Sumber Air & Kritik Pedas soal Gagalnya Negara
Kader PSI Sebut Mahfud MD Sengkuni, Ini Alasan Kontroversial di Balik Kritik Proyek Jokowi