GELORA.ME -Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno menduga rasa kecewa Partai Solidaritas Indonesia (PSI) terhadap PDI Perjuangan menjadi pemicu keterbukaan kepada Partai Gerindra dan Prabowo Subianto.
"PSI berkomunikasi dengan Gerindra ini kan rasa-rasanya bentuk kemarahan, bentuk kekecewaan PSI," kata Adi dalam pernyataannya, dikutip Liberte Suara, Senin (7/8/2023).
Adi meyakini, PSI yang telahmenyatakan dukungan politik terhadap Ganjar Pranowo seperti tidak dianggap oleh PDIP. Padahal, basis konsitituen PSI lebih condong kepada Ganjar, bukan Prabowo.
"Dukungan politiknya sepertinya tidak terlampau dianggap oleh PDIP saat mendukung Ganjar Pranowo," ungkapnya, menambahkan.
Artikel Terkait
Luhut Pandjaitan Bantah Punya Saham Toba Pulp Lestari: Saya Jengkel, Mana Buktinya?
PDIP Tolak Pilkada via DPRD, Usung E-Voting untuk Tekan Money Politic
Sidang Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun: Eksepsi Nadiem Makarim Ditolak, Lanjut ke Pembuktian
Momen Viral Staf Bersihkan Sepatu, Menko Pangan Zulkifli Hasan Tinjau SPPG Kalikajar Wonosobo