GELORA.ME -Kecenderungan Presiden Joko Widodo mengarahkan dukungan ke Prabowo Subianto belakangan terus menguat. Indikasinya, banyak kejadian yang bisa sangat beragam di interpretasikan oleh khalayak.
Misalnya, bagaimana momen romantis yang acap kali diumbar Jokowi dan Prabowo seperti bukan semata hanya hubungan atasan dan bawahan.
Direktur Riset Indonesia Presidential Studies (IPS) Arman Salam melihat, sikap ngambang yang terus diekspresikan Jokowi dalam mendukung Ganjar Pranowo adalah salah satu indikasi kuat.
Artikel Terkait
Kurir 207.529 Pil Ekstasi Ditangkap di Tangerang Usai Kabur dari Kecelakaan Tol Lampung
Analisis Langkah Hukum Jokowi Soal Ijazah: Bisa Jadi Bumerang, Ini Kata Pakar
Rocky Gerung Sebut NU Selalu dalam Prahara, Ini Penyebabnya
Rekam Jejak Hukum Ahmad Ali PSI: Strategi Bertahan Hidup atau Oportunisme Politik?