MalangNetwork.com - Sebagian besar masyarakat Indonesia sepertinya belum terlalu familiar dengan istilah Boxing Day.
Ketika orang mendengar atau membaca tentang Boxing Day, kemungkinan ada yang mengaitkannya dengan olahraga tinju.
Boxing Day bukan hari bertinju dan sama sekali tidak berhubungan dengan olahraga tinju meninju, justru lebih lekat dengan sepakbola, khususnya di tanah Inggris.
Jadi, apa itu Boxing Day dan bagaimana Boxing Day bisa menjadi terkenal? Berikut ulasan singkat tentang sejarah dan tradisi seputar Boxing Day di sepak bola Inggris.
Dilansir MalangNetwork.com lewat webiste The Sun, Boxing Day jatuh pada tanggal 26 Desember setiap tahunnya.
Artikel Terkait
Francesco Bagnaia Jawab Keraguan dengan Kemenangan Dominan di Sprint Race Malaysia, Ini Kunci Balas Dendamnya!
Fajar Alfian/Shohibul Fikri Lolos ke Final French Open 2025, Ini Lawan dan Jadwal Tayangnya!
3 Pebulu Tangkis Putri Dunia Pensiun 2025: Huang Yaqiong Pamit Usai Raih Segalanya!
Pesan Haru Marc Marquez untuk Alex: Kita Menang Bersama! di MotoGP 2025