Untuk diketahui, Lee Dah hyeon sendiri pernah viral di media sosial saat selebrasi joget dalam laga All Star V-League musim lalu.
Akibatnya aksinya, pemain timnas putri Korea tersebut dijuluki ratu joget di kalangan penggemar bola voli Korea.
Smash Megawati yang mengenai Lee Dah hyeon, salah satunya dibagikan lewat unggahan video di akun Instagram @viralsekali, Senin (18/12/2023).
"Luar biasa emang mbak Mega. Terlihat jelas powernya sangat kuat Megawati ini," tulis dalam unggahan.
Dalam tayangan video, tampak awalnya Lee Dah hyeon melakukan servis ke arah pemain Red Sparks.
Bola hasil servis diterima dengan baik oleh pemain Red Sparks untuk diberikan ke tosser dan lalu memberikan umpan ke Megawati.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: suaramerdeka.com
Artikel Terkait
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Takluk dari Bayern
Live Streaming Selangor FC vs Persib Bandung Malam Ini di Vision+: Jadwal dan Link
Rawinda Prajongjai: Karier Baru dari Atlet ke Pelatih Sukses Thailand
Timnas Amputasi Indonesia Berebut Tiket Piala Dunia 2026 di Piala Asia 2025 Jakarta