Berjuang Maksimal untuk Ukur Level Tim
Nova Arianto menyatakan bahwa Piala Dunia ini adalah momen untuk mengukur level timnya, apakah sudah layak bersaing di kancah global atau masih berkutat di level Asia. Ia meminta Putu Panji dan kawan-kawan untuk tampil total tanpa beban.
Timnas Indonesia U-17 memiliki target untuk lolos ke babak 32 besar. Ada tiga jalur yang bisa ditempuh: menjadi juara grup, runner-up, atau termasuk dalam tiga tim peringkat ketiga terbaik.
Info Lengkap Siaran Langsung Indonesia U-17 vs Zambia U-17
Berikut adalah informasi detail untuk menyaksikan pertandingan perdana Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025:
- Pertandingan: Indonesia U-17 vs Zambia U-17
- Kompetisi: Piala Dunia U-17 2025 (Grup H)
- Hari & Tanggal: Selasa, 4 November 2025
- Waktu: 22.45 WIB
- Lokasi: Aspire Zone, Al Rayyan, Qatar
- Live Streaming: FIFA
Jangan lewatkan momen bersejarah Timnas Indonesia U-17 melakoni laga perdana di Piala Dunia U-17 2025 melawan Zambia. Saksikan live streaming-nya hanya di FIFA .
Artikel Terkait
Partai Perindo Usul Parliamentary Threshold Turun Jadi 1%, Apa Dampaknya?
KAI Janji Evaluasi SOP Stasiun Cikarang Usai Insiden Viral, Ini Langkah Perbaikannya
PMI Manufaktur Indonesia 51,2 di Oktober 2025, Airlangga Proyeksi Ekspansi Lanjut Kuartal IV
Timnas Indonesia U-17 di Peringkat 6 Klasemen Terbaik Peringkat 3 Piala Dunia U-17 2025, Ini Peluang Lolos