Mantan Menteri Koperasi tersebut menegaskan bahwa tujuan utama pergantian logo Projo adalah untuk menghindari kesan kultus individu atau pemujaan berlebihan terhadap satu tokoh.
"Logo Projo akan kita ubah, supaya tidak terkesan kultus individu," tegas Budi Arie.
Logo Projo saat ini menampilkan siluet wajah Jokowi di dalam lingkaran putih dengan tulisan "Projo" di bagian bawah. Ketika dikonfirmasi lebih lanjut mengenai penghapusan gambar siluet tersebut, Budi Arie membenarkan dengan mengatakan, "Iya, kemungkinan."
Artikel Terkait
Gus Ipul Gelar Doa Bersama Pemulung Bantargebang, Apresiasi Pahlawan Keluarga
KAI Daop 1 Jakarta Tertibkan Bangunan Ilegal di Atas Lahan Miliknya di Bogor
Waspada Puncak Musim Hujan 2025-2026: BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem & Ancaman Banjir-Tanah Longsor
Modus Pura-pura Tanya Guru, Pelaku Curi Motor di SDN Lebak