“Sah secara agama dan adat hari ini, saya serahkan dia sepenuhnya kepadamu. Tolong jaga dia, bahagiakan dia, itu saja,” ucap SRH sambil menahan tangis dalam video viral dikutip Sabtu (4/10/2025).
Momen tersebut membuat banyak orang yang hadir tak kuasa menitikkan air mata. Setelah itu, SRH perlahan berbalik meninggalkan lokasi prosesi.
Dalam rekaman video prosesi adat Mosehe yang diunggah akun Instagram @folkshiff menuliskan keterangan momen haru tersebut.
"Momen suami di Kecamatan Tongauna Utara serahkan istrinya ke laki-laki lain melalui proses adat mowea yaitu penyelesaian konflik perselingkuhan atau perzinahan masalah rumah tangga,” tulisnya.
Hingga kini, video tersebut terus dibagikan ulang di berbagai platform media sosial dan menuai beragam reaksi publik
Sumber: inews
Artikel Terkait
Skandal Pemerasan Propam Polda Sumut: Kabid & Kasubbid Diduga Palak Anggota, Kerugian Capai Miliaran!
Kontroversi Anggaran Filipina 2025: Dampak Lonjakan Dana Pertahanan vs Kesejahteraan Rakyat
Skandal KPK: ASDP Beli Kapal Tua & Rusak dengan Harga Lebih Mahal, Ancam Nyawa Penumpang
VIDEO 2 JAM Insanul Fahmi & IR: Wardatina Bongkar Bukti Adegan Dewasa & Lapor Polisi