Tak Disangka, Inilah Empat Manfaat Makan Popcorn Bagi Kesehatan

- Sabtu, 27 Januari 2024 | 15:00 WIB
Tak Disangka, Inilah Empat Manfaat Makan Popcorn Bagi Kesehatan

Baca Juga: Ini Harapan Erick Thohir Jelang Indonesia Vs Australia

Baik serat maupun antioksidan dikenal dapat membantu mencegah sejumlah risiko masalah kesehatan.

Selain itu, popcorn diketahui mengandung sejumlah zat gizi yang bisa menunjang kesehatan tubuh. 

Beberapa contohnya adalah folat, niacin, riboflavin, thiamin, pantothenic acid, vitamin B6, vitamin A, vitamin E, dan vitamin K.

Baca Juga: Pemudi 19 Tahun Tewas Usai Mobilnya Menubruk Truk di KM 33 Tol Jagorawi

Seperti dilansir dari laman WebMD, Sabtu (24/1/2024), berikut sederet manfaat kesehatan yang bisa diperoleh dengan mengonsumsi popcorn.

1. Menurunkan Resiko Diabetes

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kaltenglima.com

Halaman:

Komentar