GELORA.ME - Jelang purna tugas sebagai Presiden RI dua periode, Joko Widodo alias Jokowi mulai ditinggalkan pendukung.
Banyak pendukung yang dulu militan, kini justru terang-terangan mengkritik. Sebut saja Goenawan Mohamad, Denny Siregar, Ade Armando, dan Abu Janda.
"Ini tokoh penting di lini sosial media yang sangat aduhai, mati-matian mendukung dan membela Joko Widodo selama ini. Tapi belakangan sepertinya berbalik arah jadi oposan Jokowi," kata pengamat politik, Samuel F Silaen, lewat keterangan tertulisnya, di Jakarta, Minggu (15/10).
Artikel Terkait
Serakahnomics: Ancaman Penjajahan Gaya Baru yang Wajib Kita Lawan Bersama!
Gaji DPR Cair Seumur Hidup, Prof Faisal Santiago: Ini Bentuk Ketidakadilan!
Jokowi Didesak Tak Ganti Kapolri, Benarkah Upaya Giring Opini Publik untuk Prabowo?
Kejagung Malah Memohon ke Pengacara Silvester, Bukannya Buronkan: Apa Motif di Baliknya?