GELORA.ME - Jelang purna tugas sebagai Presiden RI dua periode, Joko Widodo alias Jokowi mulai ditinggalkan pendukung.
Banyak pendukung yang dulu militan, kini justru terang-terangan mengkritik. Sebut saja Goenawan Mohamad, Denny Siregar, Ade Armando, dan Abu Janda.
"Ini tokoh penting di lini sosial media yang sangat aduhai, mati-matian mendukung dan membela Joko Widodo selama ini. Tapi belakangan sepertinya berbalik arah jadi oposan Jokowi," kata pengamat politik, Samuel F Silaen, lewat keterangan tertulisnya, di Jakarta, Minggu (15/10).
Artikel Terkait
PDIP Tolak Pilkada via DPRD, Usung E-Voting untuk Tekan Money Politic
Sidang Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun: Eksepsi Nadiem Makarim Ditolak, Lanjut ke Pembuktian
Momen Viral Staf Bersihkan Sepatu, Menko Pangan Zulkifli Hasan Tinjau SPPG Kalikajar Wonosobo
Influencer Kripto Timothy Ronald Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Diduga Rugikan Korban Rp 3 Miliar