RadarJombang.id - Kecelakaan tunggal menimpa sebuah dumptruck muatan pasir tepat di ujung selatan Jembatan Baru Ploso di Desa Bedahlawak, Kecamatan Tembelang, Jombang.
Kecelakaan tunggal yang berlangsung Sabtu (23/12) pagi itu, diduga disebabkan sopir mengantuk berat.
Menurut keterangan saksi, kejadian itu berlangsung sekitar pukul 05.00. Awalnya, dumptruck nopol S 8313 HM sedang berjalan dari arah selatan.
Baca Juga: Brio Ditabrak Dumptruck di Jalur Arteri Jombang, Ibu dan Balita Luka-Luka
Truk ini, tengah disopiri Ahmad Fauzan, 41, warga Desa Mentoro, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban.
“Truk pasir itu dari arah Jombang mau naik Jembatan Ploso, kecepatan sedang,” terang Moch Fajar, 30, saksi di lokasi.
Artikel Terkait
Polisi di Asahan Tabrak 4 Motor dan Kabur: Kronologi Lengkap & Fakta Terbaru
Viral Petugas Kemenhub Dituding Pungli Rp150 Ribu ke Mobil Bantuan Aceh: Ini Klarifikasi Lengkap
Ayah Prada Lucky Ditangkap TNI: Kronologi Lengkap, Penyebab KDRT, dan Penjelasan Resmi
Suami PPPK di Konawe Nikahi Wanita Lain, Istri Baru Ijab Kabul Langsung Dilupakan