Menakar Kekuatan dan Head To Head Jojo vs Srikanth Kidambi Jelang Malaysia Open 2024, Siapa Lebih Unggul?

- Minggu, 07 Januari 2024 | 21:02 WIB
Menakar Kekuatan dan Head To Head Jojo vs Srikanth Kidambi Jelang Malaysia Open 2024, Siapa Lebih Unggul?

RELEVANIA - Jonatan Christie kontra Srikanth Kidambi (India) di babak penyisihan 32 besar Malaysia Open 2024 nanti, siapa lebih unggul?

Malaysia Open 2024 ini menjadi pertemuan yang ke 12 antara Jonatan Christie dan Srikanth Kidambi ini.

Jika melihat Head to head antara pemain yang akrab disapa Jojo dengan Srikanth Kidambi ini keunggulan dimiliki pemain asal India.

Baca Juga: PRIMBON JAWA: Kupas Tuntas Nasib dan Rezeki Weton Senin Kliwon di Tahun 2024 Berdasarkan Usia atau Umur

Dimana rekor pertemuan keduanya memiliki catatan 5-6, hanya terpaut satu angka dengan keunggulan diraih Srikanth Kidambi.

Terakhir Jojo mengalahkan Srikanth Kidambi di Kejuaraan Bulutangkis Korea Open 2022 pada babak semifinal dengan skor 21-19, 21-16.

Halaman:

Komentar