Meski belum ada pendekatan dari PSSI, Shin Tae-yong menyatakan keterbukaannya untuk kembali melatih Timnas Indonesia. Ia mengungkapkan kesan dan ikatan emosional yang masih kuat dengan sepak bola Indonesia.
"Kalau nanti ada tawaran, tentu saja saya akan pertimbangkan," ujarnya. "Tapi prinsipnya saya kalau ada tawaran yang baik, saya terbuka kemanapun. Jujur saja hati saya akan tetap condong ke timnas Indonesia," pungkas Shin Tae-yong.
Sumber: Suara.com
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Laporkan Roy Suryo ke Polisi: Babak Baru Kasus Ijazah Jokowi
Aturan Baru BGN: Larangan Bawa Pulang Makanan MBG, Ini Tujuan & Dampaknya
Polisi dan TNI Minta Maaf, Hasil Lab Buktikan Es Gabus Aman dari Spons
Bahaya Gas Tertawa Whip Pink: BNN Peringatkan Risiko Kematian Pasca Kasus Lula Lahfah