Siapa Bacaleg dan Partai Paling Banyak Dicoblos Masyarakat

- Jumat, 26 Mei 2023 | 19:00 WIB
Siapa Bacaleg dan Partai Paling Banyak Dicoblos Masyarakat

Hanya saja, lanjutnya, modal dasar dan keyakinan kenapa dari 8 kursi berpotensi naik menjadi 12 kursi, adalah bacaleg-bacaleg yang bertarung memiliki kompetensi, keyakinan, dan kontribusi besar bagi masyarakat Kalbar. Terlebih doktrin Partai Golkar adalah karya-kekaryaan.

“Kami optimis sekali, dengan semangat dan keyakinan tinggi dapat berkontribusi besar bagi Kalbar. Siapapun dia, pasti akan diterima masyarakat secara terbuka,” ucapnya.

Partai politik lainnya, yakni PDI Perjuangan Kalimantan Barat juga sudah jauh hari mendaftarkan 65 bacaleg DPRD Provinsi Kalbar pada tanggal 11 Mei kemarin. Ketua DPD PDI Perjuangan Kalbar, Lasarus memimpin langsung pendaftaran dengan diwarnai pawai budaya dan atraksi kesenian.

Sumber: pontianakpost.jawapos.com

Halaman:

Komentar