“Kalau dari teori kedokteran sebenarnya itu kurang baik, jadi, kalau misal bisa beli tabir surya, ya tabir surya saja. Jangan yang dicampur dengan foundation, karena nanti jumlah tabir surya yang kita pakai jadi kurang dari yang seharusnya, lebih baik dipisah,” ujar Riris dikutip dari Antara.
Meski demikian, dermatolog itu mengatakan, bukan berarti produk make up yang mengandung skincare tidak baik untuk kulit.
Menurut dia, produk perawatan wajah tersebut tetap bekerja. Hanya saja, efektivitasnya rendah.
“Rata-rata memang efektivitasnya kemungkinan berkurang kalau sudah digabung dengan bahan lain. Bukan berarti tidak berefek, namun berkurang. Tapi kalau bisa yang lebih ada efeknya kenapa harus coba yang kurang,” ujar Riris.(ds)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radartuban.jawapos.com
Artikel Terkait
Ditemukan Pelanggaran, Kemenag Cabut Sertifikat Halal Roti Okko
10 Tahun Pemerintahan Jokowi: Warisan Utang Menggunung, Tak Sebanding dengan Pertumbuhan
Viral Banyak Anak Cuci Darah di RSCM, Ini Penyebab serta Pencegahannya
Hasil Uji BPOM: Roti Okko Mengandung Pengawet Ilegal, Roti Aoka Lolos Uji