GELORA.ME -Presiden Prabowo Subianto dikabarkan mengganti sejumlah menteri Kabinet Merah Putih, salah satunya Menteri Koperasi yang kini dijabat Budi Arie Setiadi. Dikonfirmasi terkait kabar ini, Budi Arie malah balik bertanya ke media.
“Kenapa kamu bikin isu sendiri?” ucap dia saat ditemui di gedung parlemen, Senayan, Jakarta, Senin 8 September 2025.
Budi Arie mengaku tidak tahu menahu soal reshuffle kabinet. Apalagi disebut hasil kocok ulang kabinet akan diumumkan sore ini.
“Enggak, belum ada pemberitahuan, kenapa kamu bikin isu sendiri? Kita kerja aja ngurus rakyat ya fokus ngurus rakyat,” ucapnya.
Artikel Terkait
Reshuffle Kabinet Prabowo 2025: Nama Kandidat Baru & Isu Rotasi Menteri Terkini
Ahok Tantang Jaksa Periksa Jokowi untuk Bongkar Kasus Korupsi Pertamina Rp 285 Triliun
Pembangunan Infrastruktur Jokowi: Masif Tapi Belum Merata, Ini Kritik Dosen FISIP UI
Reshuffle Kabinet Prabowo 2024: Juda Agung Wamenkeu, Sugiono Menko, dan Isu Pergantian Menkomdigi