GELORA.ME - Co-captain Timnas Pemenangan AMIN, Sudirman Said, mengungkapkan siapa sosok yang menyumbang dana kampanye pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) Koalisi Perubahan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.
"Sumber dana kita terbesar dari mana? Bukan dari para penyumbang kepada capres-cawapres, tetapi dari para relawan yang bekerja secara luar biasa," kata dia saat konferensi pers di Rumah Timnas AMIN, Jakarta Pusat, Kamis (16/11/2023).
Juru Bicara (Jubir) Anies Baswedan ini pun memberi contoh setiap kali melakukan safari politik mulai dari atribut yang digunakan oleh para simpatisan hingga relawan menggunakan dana pribadi mereka.
Artikel Terkait
Gerindra Siap Tampung Gelombang Besar Kader Projo, Dasco: Kita Siap!
Projo Ganti Logo: Tak Pakai Wajah Jokowi Lagi, Ini Alasannya
Usulan Double Track Megawati vs Kereta Cepat Whoosh: Polemik Utang dan Prioritas
Kasus Ijazah Jokowi: Polda Metro Segera Gelar Perkara, Tersangka Akan Ditetapkan