GELORA.ME -Tim Nasional Pemenangan Capres-Cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas Amin) yang seyogyanya diumumkan Minggu sore (12/11) ini, mendadak dibatalkan.
Berdasar siaran pers yang disampaikan tim media Anies Baswedan, lokasi pengumuman di Jalan Diponegoro 10, Menteng, Jakarta Pusat, terpantau sudah dikondisikan, dan siap menyampaikan pengumuman.
"Soal pengumuman Timnas Amin, dengan sangat menyesal, agenda tersebut ditunda," bunyi pesan singkat tim media Anies Baswedan yang dikirim ke kalangan media.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Sidang Gugatan Ijazah Gibran: Saksi Ahli Akan Hadir di Sidang 10 Desember 2025
Reaksi Jokowi Soal Logo Projo Dihapus: Dukung Prabowo, Benarkah?
Ustaz Abdul Somad Bantah Gubernur Riau Terjaring OTT KPK, Ini Faktanya
Projo Gabung Gerindra: Kuda Troya Jokowi untuk Dua Periode Prabowo-Gibran?