Demokrat Masuk Kabinet, Puan: Hak Prerogatif Presiden!

- Kamis, 05 Oktober 2023 | 11:00 WIB
Demokrat Masuk Kabinet, Puan: Hak Prerogatif Presiden!


Sebelumnya ketika menghadiri pembukaan  pameran produk kerajinan Inacraft di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Presiden Jokowi menyebut ia membahas soal pemilu 2024 saat bertemu dengan SBY. Meski mengakui membicarakan Pemilu 2024, namun Jokowi merahasiakan detail pembicarannya dengan SBY.




Jokowi enggan menjawab lebih lanjut pertanyaan soal apakah perbincangannya dengan SBY terkait koalisi atau rencana Demokrat masuk koalisi “Bertemu hampir satu jam. Berbicang-bincang terutama mengenai 2024. Yang dibicarakan rahasia,”Ucap Jokowi.


Sumber: suara

Halaman:

Komentar