Wulan Guritno bakal diperiksa
Dalam kesempatan itu, Vivid juga mengungkapkan pihaknya akan memeriksa artis Wulan Guritno setelah beredar videonya yang diduga mempromosikan judi online.
"Setelah ditelusuri itu dibuat tahun 2020. Untuk websitenya sampai saat ini masih ada," katanya.
Nama artis senior Wulan Guritno disorot setelah videonya yang diduga promosikan judi online viral di media sosial. Dalam video itu, Wulan diduga promosikan judi online Sakti123 yang merupakan salah satu situs slot online terkenal.
Dalam video tersebut Wulan memperkenalkan situs slot online beserta keunggulannya. Wulan menyebutkan bahwa website tersebut merupakan website game online yang telah bersertifikat.
Sumber: tempo
Artikel Terkait
Roy Suryo Kritik Gibran: Acara Mancing di Hari Sumpah Pemuda Dinilai Tak Pantas
MKD DPR Tolak Pengunduran Diri Rahayu Saraswati, Dituding Cari Muka ke Prabowo
KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejakat
Rismon Sianipar Klaim Prabowo Tahu Soal Ijazah Gibran: Fakta dan Perkembangan Terbaru