KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejakat

- Jumat, 31 Oktober 2025 | 18:50 WIB
KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejakat

KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejabat

Pengusutan kasus dugaan korupsi dalam pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung atau Whoosh terus mendapat sorotan. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) didesak untuk tidak berhenti hanya pada pemeriksaan korporasi Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) saja.

Efriza, Pengamat dari Citra Institute, menegaskan bahwa KPK harus memperluas pemeriksaannya dengan memanggil sejumlah mantan pejabat dari pemerintahan sebelumnya. Hal ini dianggap crucial untuk mengungkap kebenaran secara menyeluruh.

"Meski KPK belum meyakinkan, dorongan dan kritik publik diharapkan dapat membuat KPK serius mendalami pengusutan dugaan kerugian negara akibat mark-up anggaran proyek Whoosh," ujar Efriza kepada RMOL, Jumat, 31 Oktober 2025.

Publik Akan Nilai KPK Gagal Jika Abaikan Informasi Penting

Halaman:

Komentar