Pengerjaan stadion berkapasitas 82 ribu penonton itu dibantu konsultan Buro Happold yang juga membangun Tottenham Hotspurs Stadium, di Inggris.
"Mas Anies Baswedan bilang JIS bukan miliknya, tapi milik bangsa Indonesia, karya anak bangsa," ungkap Mardani.
Anggota Komisi II DPR RI itu juga menyarankan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) agar menyetorkan setidaknya 6 stadion yang diproyeksi menjadi venue Piala Dunia U-17.
"Setorkan aja 6 stadion yang ada di Indonesia, lalu cek apa rekomendasinya, jika harus ada perbaikan, ikuti saja," pungkasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Budi Arie Setiadi Pilih Gerindra, Pengamat Sebut Alasan Pragmatis dan Perlindungan Hukum
Jokowi Absen dari Kongres Projo III karena Alasan Kesehatan, Gelar Open House di Solo
Popularitas Purbaya Yudhi Sadewa Anjlok? Ini Peringatan Keras Pengamat Politik
KPK Wajib Periksa Jokowi dan Luhut Terkait Korupsi Whoosh? Ini Kata Pengamat