“Intinya kami sudah menyampaikan secara gamblang bagian yang kami ajukan itu, tidak kami tutup-tutupi itu Erick Thohir,” kata Yandri.
Tak hanya kepada Megawati, Wakil Ketua MPR RI fraksi PAN itu juga mengaku telah menawarkan langsung kepada Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto agar menggaet Erick Thohir sebagai bakal cawapres untuk berlaga di Pilpres 2024.
“Sama dengan Prabowo kita tawarkan Erick Thohir,” kata Yandri.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Roy Suryo Lapor Balik Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis ke Polisi: Kronologi Lengkap
Rocky Gerung Sebut Jokowi Tak Bisa Hidup Tenang: Analisis Kasus Hukum & Ijazah
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Kronologi & Daftar Tersangka
Fakta Tanggal Kelulusan Jokowi di UGM: Analisis 2 Pernyataan Kontroversial Rektor