Pernah Main di Anak Jalanan, Omar Daniel Kini Jadi Pemeran Tukang Bubur Pengen Naik Haji Berperan Sebagai Syamsul

- Kamis, 25 Januari 2024 | 10:31 WIB
Pernah Main di Anak Jalanan, Omar Daniel Kini Jadi Pemeran Tukang Bubur Pengen Naik Haji Berperan Sebagai Syamsul

Omar Daniel juga pernah membintangi sebuah iklan yang sukses membuat banyak orang penasaran dengannya.

Baca Juga: Ada Bidadari Surgamu Hingga Takdir Cinta Yang Kupilih, Sinetron Tertawan Hati Kapan Tayang di SCTV Hari Ini?

Kepopuleran pria kelahiran Surakarta ini membuahkan banyak respon positif terutama dari kalangan wanita.

Memiliki wajah yang tampan tentunya menjadi salah satu hal utama dirinya banyak digemari wanita.

Ia juga diketahui berketurunan asing yaitu Arab dan Belanda.

Baca Juga: Profil Murti Sari Dewi Pemeran Argadini dalam Film Laga Klasik Dewi Angin-Angin

Kini kepopulerannya semakin naik setalah ia membintangi sinetron Tukang Bubur Pengen Naik Haji.

Dalam sinetron Tukang Bubur Pengen Naik haji, Omar Daniel berperan sebagai Syamsul anak penjual bubur yang akan meneruskan usaha almarhum ayahnya.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: alurinformasi.com

Halaman:

Komentar