KLIKANGGARAN -- Viral sebuah video yang memperlihatkan sejumlah anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menyatakan dukungan untuk Cawapes Gibran.
Sejumlah anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) yang menyatakan dukungan terhadap cawapres Gibran itu diketahui merupakan anggota Satpol PP yang berasal dari Garut.
Anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) yang menyatakan dukungan untuk cawapres Gibran itu pun mendapat sanksi skorsing hingga tak diberi gaji.
Baca Juga: KAI Minta Maaf di Media X Terkait Gangguan Aplikasi Access by KAI
Kepala Satpol PP Kabupaten Garut, Usep Basuki Eko menerangkan bahwa video yang viral di media sosial tersebut diakui CS, salah satu anggota Satpol PP dalam video viralmengaku membuat video dukungan dengan mengatasnamakan FKBPPPN DPD Garut.
Artikel Terkait
Pemerkosaan di Kantor Dinas Pariwisata Mamuju: Kronologi & Pelaku Ancam Bunuh Korban
Intel Kodim Walk Out di Polres Kubar: 6 Terduga Pelaku Narkoba Akhirnya Dilimpahkan ke BNNP Kaltim
Kronologi Lengkap Ayah Tiri Alvaro Gantung Diri di Ruang Konseling Polres
75.000 Pil Ekstasi Ditemukan TNI di Mobil Kecelakaan, Lencana Polri di Kursi Sopir Bikin Heboh