Meski belum mampu menindak semua laporan masyarakat, Purbaya memastikan tidak akan mentolerir pegawai yang terbukti tidak berintegritas. "Jadi kasih tahu teman-teman, baik yang dipinggir-pinggir sampai bawah-bawah, saya akan mulai sampai bawah hati-hati gitu," imbuhnya.
Pernyataan keras ini dipicu salah satu aduan masyarakat yang menyoroti sekelompok petugas Bea Cukai yang sering nongkrong di Starbucks sambil membahas urusan bisnis pribadi. "Yang dibicarakan selalu tentang bisnis aset, bagaimana mengamankan aset, baru dapat kiriman mobil bagaimana, jualnya bagaimana," ujar Purbaya menirukan laporan tersebut.
Sumber: https://rmol.id/read/2025/10/17/683551/purbaya-ancam-pecat-pegawai-nakal--saya-tidak-main-main!-
Artikel Terkait
Kisah Penjual Es Kue Suderajat Viral: Aparat Minta Maaf, Bantuan Motor hingga Beasiswa Anak Mengalir
Latihan Militer Iran di Selat Hormuz: Respons Langsung Ancaman Serangan AS
Felix Siauw Kritik Prabowo Tandatangani Board of Peace: Ini Kezaliman Nyata
Rocky Gerung Diperiksa Polda Metro Jaya: Kronologi & Analisis Ahli Kasus Ijazah Jokowi